Informasi untuk Alumni

Pelantikan Pengurus KM FISIP UHAMKA Periode 2019-2020

FISIPUHAMKA. Keluarga Mahasiswa FISIP UHAMKA (DPM, BEM, HIMA) melaksanakan pelantikan pengurus baru periode 2019-2020 di Aula lantai 4 kampus A UHAMKA Limau, Jum’at (25/10). Pelaksanaan kegiatan ini berlangsung Hikmat dengan dihadiri oleh PLT Dekan FISIP Anisia Kumala, Wakil Dekan 3 Rifma Ghulam Dzaljad, dan Ketua Program Studi Farida Hariyati. Dekan FISIP memberikan sambutan pembukaan acara …

Pelantikan Pengurus KM FISIP UHAMKA Periode 2019-2020 Read More »

Kuliah Liputan Seni

Komunikasiuhamka. Pengamatan merupakan hal penting dalam suatu liputan. Dengan pengamatan yang baik, wartawan dapat melaporkan secara rinci event yang diliput. Untuk mengasah kepekaan para mahasiwa peminat mata kuliah Liputan Seni asuhan ibu Sri Mustika mereka mendatangi Taman Ayodya, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Selama dua jam mereka mengamati suasana di taman yang memiliki kolam buatan di …

Kuliah Liputan Seni Read More »

IMM FISIP UHAMKA gelar Musyawarah Komisariat

Pimpinan Komisariat Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Komisaria (PK IMM) FISIP UHAMKA menggelar Musyawarah Komisariat periode 2018-2019. Acara yang berlangsung pada hari Jum’at, Sabtu dan Minggu (11,12,13/10/2019) bertempat di lantai 7 kampus  Limau. Musyawarah Komisariat periode ini mengangkat tema “Revitalisasi Militansi PK IMM FISIP UHAMKA Untuk Meningkatkan Kinerja Organisasi yang Bersifat Trilogi” dan bertujuan untuk memperbaharui struktur kepengurusan …

IMM FISIP UHAMKA gelar Musyawarah Komisariat Read More »

Scroll to Top